Bagaimana Tips Membuat Blog Gratisan

Bagaimana Tips Membuat Blog Gratisan - Untuk anda yang memang ingin mendapatkan informasi bisa mudah sekali, karena saat ini perkembangan internet cukup baik. Perkembangan internet tidak hanya untuk mempertemukan orang saja, namun bisa juga untuk menulis dan mendapatkan keuntungan. Nah, dengan adanya blog maka anda bisa menemukan sesuatu hal dengan mudah. Siapapun bisa menjadi seorang blogger, mau apapun latar belaakang atau pekerjaan bisa menjadi seorang blogger. Dengan menjadi seorang blogger anda akan membantu orang lain untuk menambah pengetahuan ataupun informasi lainnya. Untuk itu anda yang memang ingin membuat blog bisa mengetahui blog itu seperti apa, bagaimana cara membuatnya. Banyak tutorial tips membuat blog gratisa yang bisa anda baca untuk membuat blog, tinggal anda pilih. 


Blog memang bisa dikatakan nama lain dari website yang berisikan informasi – informasi yang bisa dilihat oleh orang lain. Blog bisa berisikan teks, video, gambar ataupun link lainnya. Blog bisa juga digunakan oleh perseorangan ataupun sekelompok kecil. Dengan adanya blog juga bisa sebagai media informasi yang anda gunakan. Sejarah blog juga cukup baik dari tahun ke tahun yang selalu bertambah peminatnya. Lalu, bagaimana untuk tips membuat blog gratisan, namun dapat menghasilkan jutaan rupiah ?.

Mudah kok membuat blog, tidak perlu memiliki keahlian khusus untuk membuat blog. Semua orang bisa membuatnya. Nah ada pengen buat blog dengan jutaan orang yang berkunjung ?

Begini caranya untuk membuat blog yang mendatangkan banyak pengunjung :

1.  Anda Harus Menentukan Topik Dan Tujuan Yang Jelas

Topik dan tujuan memang diperlukan agar jelas akan ke arah mana penulisan anda menuju. Seseorang yang konsisten dengan penulisannya akan sangat mudah sekali untuk dikenal oleh pembacanya. Dalam menulis juga anda harus sudah memahami topik yang akan dibahas, jangan sampai ada kejanggalan yang bisa membuat blog anda di cekal karena menyebarkan berita yang hoax atau palsu.

2. Menggunakan Template Yang Baik dan Kreatif

Setiap seorang blogger pastinya akan memiliki ciri khas untuk tampilan blog nya, maka dari itu anda bisa membuat yang berbeda dari orang lain. Keluarkan kreativitas yang anda miliki. Buatlah template yang unik dan lucu. Bisa anda cari tahu lewat internet untuk cara menggunakannya. Itu beberapa tips membuat blog gratisan dengan jutaan yang berkunjung.

3. Belajar Menulis Artikel

Untuk anda yang memang ingin dikenal bisa belajar menulis artikle pada blog. Menulis artikel itu harus sesuai menggunakan aturan EYD. Gunakan kata kunci yang mudah dicari sehingga bisa cepat ditemukan oleh orang lain. Artikel yang dimuat bisa berita otomotif, nasional, ataupun olahraga. 

4. Rutin Posting

Nah, diatas anda sudah mengetahui bahwa topik dan tujuan harusnya konsisten. Maka dalam memposting di blog pun anda harus rutin juga. Selalu cari berita atau topik bahasan yang anda kuasai agar bisa diposting.

5. Buatlah Bisnis Online

Ketika pengunjung blog anda sudah cukup banyak, anda bisa selipkan bisnis – bisnis online anda. Atau juga bisa ada yang ingin mengiklankan pada blog anda. Hal itu memang sering terjadi oleh seorang blogger.

Sangat jelas sekali penjelasan diatas mengenai tips membuat blog gratisan. Segeralah buat blog dan kreasikan hasil anda pada blog. Dalam membuat blog memang akan menyita waktu, tenaga, serta pikiran anda, namun yang akan dihasilkan cukup luar biasa. Oh, iya dalam membuat blog tidak akan dipungut biaya alias semuanya gratis, malah anda yang akan dibayar ketika blog anda cukup menarik. 


 Salam
Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+

Related : Bagaimana Tips Membuat Blog Gratisan